Kantor Pusat | Nagoya, Jepang |
Pendapatan | 600 juta Dollar Amerika |
Afiliasi | 64 perusahaan |
Lokasi | 200 di wilayah Jepang, Amerika, Inggris, Kanada, Filipina, Australia, Indonesia, Cina, Taiwan dan lain-lain. |
Karyawan | 15,000 pegawai |
Siswa | 160,000 siswa |

Perusahaan Afiliasi
Sambutan

AAA Academy didirikan untuk memberikan kesempatan bagi orang Filipina untuk mewujudkan mimpi mereka
Kebutuhan pilot telah meningkat dengan cepat yang disebabkan oleh stabilnya pertumbuhan LCC, pertumbuhan ekonomi dari kota-kota provinsi dan meningkatnya jumlah transportasi udara untuk penumpang. Dalam situasi ini, AAA ingin berkontribusi kepada maskyarakat dengan tidak hanya menyediakan pelatihan pilot yang biasa tetapi juga memberikan pengajaran disiplin Jepang, yang akan memberikan kesempatan lebih besar untuk menjadi pilot terbaik di Asia.

Perusahaan Pendidikan Afiliasi AAA Profile Perusahaan
All Asia Aviation Academy adalah anak perusahaan dari Chuoh Publishing Holdings yang mana telah menjadi pemimpin dalam bisnis pendidikan di Jepang. Jumlah perusahaan afiliasinya mencapai hingga 64 perusahaan, dan meraup keuntungan 600 juta Dollar Amerika per tahun. Kami mengembangkan bisnis kami secara global dibawah moto Chuoh Publishing Holdings.


Perkenalan perusahaan besar di Chuoh Publishing Holdings
Perusahaan Pendidikan Afiliasi AAA menjalankan berbagai macam pelayanan pendidikan. Kami memperluas berbagai macam pelayanan di luar negeri serta seluruh Jepang, dengan target kami mulai dari anak-anak pre-school hingga masyarakat di usia enam puluhan.
KTC-School Ltd. | 36 Sekolah di Jepang, 1 Sekolah di luar negeri. |
---|---|
iTTTi JAPAN | Manajemen Sekolah Bahasa Inggris untuk anak-anak, Jumlah Kelas : lebih dari 1,300 |
iTTTi VANCOUVER | Sekolah Bahasa di Vancouver. |
Wish International (Domestic Base) | Tokyo, Nagoya, Osaka. |
Wish International (Kantor Pembantu) | London, Paris, Madrid, Frakfurt, Roma, Marta, Perth, Adelaide, Melbourne, Sidney, Gold Coast, Cairns, Oakland, Montrelal, Vancouver, Victoria, Toronto, Prince Edward Island, New York, San Francisco, Los Angeles, dan sebagainya. |
Sekolah Bahasa Japan Tokyo | International School di Tokyo. |
Ocean-Road Cooperative Society | Development of Foreign Human Resource. |

Perusahaan-perusahaan pendidikan Afiliasi AAASejarah Perusahaan di Asia
Chuoh Publishing Holdings memperluas berbagai macam pelayanan di negara-negara Asia dan telah berkembang karena didukung oleh jumlah pelanggan yang besar. Kepandaian dan ketrampilan yang terkumpul melalui sejumlah bisnis kami tercermin dalam pengelolaan AAA Central dan AAA Academy.
1996 | Mendirikan Chuoh Publishing Holdings cabang Bangkok |
2001 | Menginvestasikan dalam taman hiburan di Myanmar |
2003 | Mendirikan Sekolah Dasar dan Sekolah Menengah |
2007 | Mendirikan Badan Staf di Manila |
2008 | Mendirikan sekolah penerbangan di Filipina |
2009 | Mendirikan Institusi Bahasa Jepang di Tokyo, Penerimaan mahasiswa asing dari negara-negara Asia |